Teknik Tuning Performansi Odoo Agar 1000 Kali Lebih Cepat
Bagaimana Cara Setup, Konfigurasi, dan Tuning Odoo, PostgreSQL, Nginx, dan Linux Kernel yang Benar

Teknik Tuning Performansi Odoo Agar 1000 Kali Lebih Cepat udemy course
Bagaimana Cara Setup, Konfigurasi, dan Tuning Odoo, PostgreSQL, Nginx, dan Linux Kernel yang Benar
Disini kita akan bahas tuntas tentang cara setup, konfigurasi, dan tuning , PostgreSQL, Nginx, serta Linux Kernel agar diperoleh performansi yang paling baik dan membuat Odoo lebih cepat 1000x.
Kita akan bahas tuntas tentang:
Penentuan ukuran Hardware
Standard ukuran Transaction
Standard ukuran kecepatan SQL query
Upsizing
Strategi Odoo Deployment
Strategi deployment dan tuning PostgreSQL
Linux Kernel Tuning
Munin Monitoring
Menganalisa SQL Queries dan database
Optimasi ukuran Table
Optimasi SQL Code !